BAHAN ALAMI UNTUK MENGATASI WAJAH BERMINYAK



BAHAN ALAMI UNTUK MENGATASI WAJAH BERMINYAK




 
https://www.lamesaskincare.com/jual-cream-pemutih-wajah-untuk-kulit-berminyak-terpercaya/jual-cream-pemutih-wajah-untuk-kulit-berminyak-terpercaya-2/ 



Kulit berminyak membuat Anda tidak percaya diri dan sering kali merusak riasan di wajah. Kulit berminyak juga membuat Anda harus selalu menyiapkan kertas minyak dan menggunakannya ketika wajah mulai terlihat berkilau karena minyak membandel.


Banyak wanita yang mengeluarkan uang demi menjaga kulit nya agar tidak berminyak lagi. Padahal produk tersebut tidak menjamin akan aman dan cocok pada wajah anda.


Kali ini kita akan membahas 4 cara mengatasi kulit berminyak pada wajah dengan bahan alami.




1. Putih Telur
 


                                           
                                                  putih telur 4 



https://kumparan.com/@kumparanfood/pentingnya-konsumsi-putih-telur-untuk-dapatkan-7-manfaat-ini
 


Putih telur kaya akan vitamin A yang dapat secara efektif menurunkan kadar minyak di kulit sekaligus mengencangkan kulit.
  
 Anda hanya memerlukan satu buah telur, kemudian dipisahkan bagian kuning dan putihnya.

 Kocok terlebih dahulu putih telur hingga berbusa, kemudian ratakan di permukaan wajah. Biarkan mengering 15-20 menit sebelum dibilas dengan air hangat. Lakukan dua kali dalam seminggu. Jika bau putih telur membuat Anda mual, dapat pula ditambahkan dengan perasan lemon sehingga menjadi lebih netral.


2. Cuka Apel (Apple Cider Vinegar)                              

 Sari Apel untuk Kencatikan dan Kesehatan
  https://www.cantikmenawan.com/blogs/tips/7-manfaat-cuka-sari-apel-untuk-kecantikan-dan-kesehatan
 
 



Cuka apel merupakan antibakteri yang baik untuk mencegah jerawat timbul karena adanya minyak berlebih pada wajah. Cuka apel juga kaya akan kandungan AHA (alpha hydroxy acid) yang dapat membantu mengencangkan dan melembabkan kulit berminyak.

Anda dapat membuat toner homemade dengan cara melarutkan seperempat cangkir cuka apek dengan tiga perempat air mineral. Toner ini dapat digunakan saat Anda membersihkan wajah dengan menggunakan kapas. Diamkan selama 10 menit sebelum Anda membasuh wajah dengan air dingin. 

Lakukan beberapa minggu hingga hasilnya mulai terlihat.
Jika di daerah Anda sulit untuk menemukan cuka apel, cuka masakan biasa pun ternyata dapat memiliki efek yang sama.



3. Lidah Buaya (Aloe Vera)

                                             
                                            Lidah Buaya 
                                                 https://hellosehat.com/herbal/manfaat-lidah-buaya/         



Keampuhan lidah buaya sebagai antibakteri memang sudah teruji dimana-mana. Daging lidah buaya juga dapat menyerap minyak berlebih dari permukaan kulit.

Caranya cukup mudah, petik satu daun lidah buaya untuk diambil daging gel di dalamnya. Aplikasikan langsung gel tersebut di permukaan wajah. Biarkan hingga mengering dan kemudian basuh dengan air bersih. Lakukan 2-3 kali per hari.




4. Madu



                                            Makanan-makanan Ini Tidak Disarankan untuk Dikonsumsi Bersama Madu
 http://aceh.tribunnews.com/2018/07/04/makanan-makanan-ini-tidak-disarankan-untuk-dikonsumsi-bersama-madu



Madu sendiri selain menjadi campuran bahan-bahan diatas juga dapat mengobati kulit berminyak. Madu dapat mengurangi minyak berlebih di permukaan kulit, merapatkan pori-pori, sertamencegah kerutan. Kulit juga dapat menjadi lebih lembab dan bebas minyak.



~Semoga Bermanfaat~

 


 








 

Komentar

Posting Komentar

Postingan Populer